Monday, February 3, 2014

Matrix Sensoria Care

Hello lovelies,

Who doesn't like creambath? I do... Rrrr, the intense pressure from the staff sometime can be unbearable, there even times it cause more pain than relaxation (seriously true story, a salon in Sunter area did that to me). I love massages, but only the good ones and the ones that really brings goodness and not the other way around.

Here comes Matrix Sensoria Care, a series of products from Matrix that not just comes as a products, but as a service in salons with an accupressure touch.

-*-



MATRIX luncurkan inovasi baru dalam servis perawatan rambut:
“Matrix Totok Creambath Aromatherapy”

Dengan menggunakan MATRIX New Sensoria Care Aromatherapy, servis baru ini menenangkan, menyegarkan dan menghidupkan kembali rambut dan kulit kepala serta memberikan sensasi relaksasi menyeluruh bagi panca indera

Jakarta, 28 Januari 2014 – MATRIX, pemimpin dalam produk dan servis perawatan rambut yang inovatif dan merek yang terlahir untuk dan oleh hairstylist di dunia, memperkenalkan servis terbaru dalam perawatan rambut: “MATRIX Totok Creambath Aromatherapy” yang menenangkan, menyegarkan dan menghidupkan kembali rambut, kulit kepala dan panca indera. Teknik inovatif dalam servis perawatan rambut ini menggunakan produk creambath MATRIX New Sensoria Care Aromatherapy: MATRIX New Sensoria Care Chocolate Fudge Spa Creambath atau MATRIX New Sensoria Care Fresh Mint Creambath.

Di Indonesia, creambath adalah perawatan rambut paling umum dilakukan di salon profesional. Sebagai merek inovatif yang selalu berusaha untuk memenuhi kebutuhan konsumen, pada tahun 2010 MATRIX meluncurkan produk dan servis MATRIX Sensoria yang diterima dengan sangat baik oleh masyakarat Indonesia. Pada tahun 2012 MATRIX kemudian meluncurkan MATRIX Sensoria Care Ultra Rich Creambath servis creambath Trio Massage.

“Tahun ini dengan bangga kami perkenalkan MATRIX Totok Creambath Aromatherapy yang memadukan teknik pijatan khusus dengan menggunakan produk creambath Matrix New Sensoria Care. Servis ini menawarkan sensasi creambath yang bukan saja menenangkan, menyegarkan dan menghidupkan rambut dan kulit kepala, namun juga panca indera,” ujar Satria Bakti, Business Unit Manager MATRIX, PT. L’OrĂ©al Indonesia.

“Mendapatkan perawatan creambath secara teratur menyehatkan kulit kepala dan membuat rambut terlihat lebih sehat dan berkilau. ‘MATRIX Totok Creambath Aromatheraphy’ sangat inovatif dan saya yakin akan diterima baik oleh pelanggan bukan saja karena memberikan manfaat creambath, namun juga merelaksasi panca indera,” ujar Rudy Hadisuwarno, Hairdresser Ambassador MATRIX.
News Release: MATRIX Totok Creambath Aromatherapy

MATRIX Totok Creambath Aromatherapy menawarkan pelanggan manfaat kesehatan dan jika
dilakukan secara teratur akan dapat meningkatkan kadar kelembaban alami guna melindungi
rambut. Teknik inovatif tersebut ditujukan bagi rambut, kulit kepala dan leher serta titik-titik umum
yang biasanya terpengaruh oleh stress.

“MATRIX Totok Creambath Aromatherapy terdiri dari tiga sesi: sesi pelenturan, sesi stimulasi dan
sesi penyegaran. Sesi pelenturan melancarkan sirkulasi darah serta melenturkan otot pundak dan
punggung. Sesi stimulasi meredakan sakit kepala, stress dan leher kaku. Sesi penyegaran
meningkatkan sistem penglihatan, pernapasan dan pendengaran serta meringankan mata letih dan
sinusitis,” tambah dr. Irzan Nurman MS. (biomed. Eng) MSc. Acp. CHt. MNLP., acupuncture expert
and therapist.
Servis ‘MATRIX Totok Creambath Aromatherapy’ dengan menggunakan produk Matrix New
Sensoria Care Aromatherapy tesedia di semua salon Matrix.

“Rangkaian MATRIX New Sensoria Care Aromatherapy terdiri dari tiga varian baru dalam rangkaian
Matrix Sensoria Care: 1) Matrix Sensoria Care Chocolate Fudge Spa Creambath yang memberikan
perlindungan sempurna untuk rambut yang diwarnai agar tidak cepat memudar; 2) Matrix Sensoria
Care Fresh Mint Creambath yang menstimulasi panca indera serta melembabkan rambut dan kulit
kepala; dan gabungan 3) Ylang-Ylang Essential Relaxing Spa Essence dengan minyak Argan yang
meresapi rambut untuk pengalaman menenangkan serta memberikan kilau indah pada rambut, “
jelas Patricia Lauretta Viola, Education Manager MATRIX, PT. L’Oreal Indonesia.

“Dengan bangga kami meluncurkan ketiga produk baru Matrix Sensoria Care Aromatherapy untuk
melengkapi rangkaian produk MATRIX Sensoria Care Aromatherapy. Bagi Anda yang menginginkan
pengalaman aromaterapi rambut yang mutakhir, kami hadirkan ‘MATRIX Totok Creambath
Aromatherapy’,” tutup Satria Bakti.

-*-


(left to right, Muthia P (PR), Patricia L.V (Education Manager), Dr. Irzan N)

Totok Creambath Aromatherapy
Totok Creambath Aromatheraphy merupakan servis perawatan rambut dengan krim creambath
Sensoria dari Matrix yang dapat diperoleh di salon-salon Matrix. Totok Creambath ini dapat memberikan
aksi ganda yaitu merawat rambut sekaligus menutrisi kulit kepala dan memberikan sensasi relaksasi
menyeluruh bagi kelima panca indera. 1 kali totok adalah 5 detik dan diulang selama 3 kali.
Totok Creambath Aromatherapy ini memiliki 3 sesi yaitu:
1. Sesi Pelenturan
a. 2 titik penting untuk otot leher dan sirkulasi darah di kepala
b. Titik totok untuk melenturkan otot pundak dan punggung
2. Sesi Stimulasi
a. Meringankan sakit kepala, stress, gangguan penglihatan dan pendengaran
dan leher kaku
b. Memperlancar sirkulasi darah, pernapasan dan ginjal
c. Meringankan pusing, hidung mampet, mata merah, dan sakit tenggorokan
3. Sesi Penyegaran
a. Meningkatkan (penglihatan, pernapasan, serta pendengaran)
b. Untuk mencegah, meringankan mata letih, dan sinus
c. Untuk mencegah, meringankan sakit kepala, dan sinus

Paired up with expert from accupressure, Matrix create a unique solution for a treatment in salon that speaks beyond product. The stimulation of senses from Chocolate and Fresh Mint. Two opposite sensation, one give a calming and soothing effect of chocolate and the other gives an invigorating and awakening feeling suitable to give any boring day a splash of mints.

-*-


Tentang New Sensoria Care Hair Aromatherapy
Matrix New Sensoria Care Hair Aromatherapy adalah rangkaian produk baru dari Matrix untuk menyegarkan rambut dan kulit kepala. Rangkaian produk New Sensoria Care Hair Aromatherapy mengandung bahan-bahan yang alami dan harum menyegarkan.
Rangkaian produk Matrix New Sensoria Care Hair Aromatherapy adalah sebagai berikut:
Matrix Sensoria Soothing Shampoo
Deskripsi produk Matrix Sensoria Soothing Shampo bisa digunakan setiap hari untuk membersihkan dan menyegarkan rambut dan kulit kepala. Tekstur cairannya yang lembut memberikan kemudahan saat aplikasi. Shampo ini cocok untuk segala jenis rambut dan memberikan sensasi yang menyenangkan untuk rangkaian perawatan rambut dan kulit kepala.
Produk ini mengandung minyak Apricot memberikan nutrisi dan kelembaban pada rambut dan ekstrak Grapefruit, antioksidan yang melindungi kulit kepala dan rambut.

Cara pakai: Gunakan pada rambut basah dan pijat secara perlahan dan menyeluruh. Bilas hingga bersih. Ulangi jika perlu. Untuk hasil optimal, lanjutkan dengan Sensoria Conditioning Creambath.
Matrix Sensoria Choco Creambath Deskripsi produk Dengan formula Creambath Chocolate Fudge kami, warna rambut Anda akan dilindungi dengan sempurna agar tidak memudar. Produk ini memanjakan rambut dengan aroma coklat lezat dan tekstur mewah. Produk ini mengandung coklat, Daun Mint, Kakao, Hazelnut, Susu, Karamel. Antioksidan dari ekstrak kakao akan merawat rambut berwarna untuk memberikan tambahan nutrisi dan kelembaban ekstra. Cocok untuk segala jenis rambut, dan rambut diwarnai.

Cara pakai: Aplikasikan pada rambut yang sudah dicuci dengan Sensoria Soothing Shampoo. Ratakan dan pijat selama 15 menit. Diamkan selama 10 menit, dengan atau tanpa pemanasan. Bilas hingga bersih. Untuk sensasi perawatan yang lebih maksimal, aplikasikan teknik Totok Creambath Aromatherapy.

Matrix Sensoria Fresh Mint Creambath Deskripsi produk Dengan formula creambath yang menyegarkan, diperkaya dengan ekstrak mint, membantu menghidupkan kembali rambut dan kulit kepala dengan sensasi dingin. Manjakan rambut dengan aroma menyegarkan dan tekstur lembut yang kaya untuk perawatan intens dan relaksasi. Produk ini cocok untuk segala jenis rambut, kulit kepala berminyak. Sensoria Fresh Mint Creambath diperkaya kandungan bergamot, lemon, spearmint, dan tentunya ekstrak mint.
Cara pakai: Aplikasikan pada rambut yang sudah dicuci dengan Matrix Sensoria Soothing Shampoo. Ratakan dan pijat selama 15 menit. Diamkan selama 10 menit, dengan atau tanpa pemanasan. Bilas hingga bersih. Untuk sensasi perawatan yang lebih maksimal, aplikasikan teknik Totok Creambath Aromatherapy.
.
Matrix Sensoria Ultra Rich Creambath
Deskripsi produk Produk creambath yang memiliki formula krim yang khusus untuk jenis rambut kering dan kusam yang diperkaya dengan kandungan Apricot Oil, Grapefruit Extract, dan Wheat Protein yang dapat memberikan kelembutan disetiap helai rambut. Cocok untuk rambut kering, Matrix Sensoria Ultra Rich Creambath membantu memberikan ultra nutrisi kepada rambut yang kering dengan hasil akhir rambut yang lembut, dan berkilau.

Produk ini mengandung minyak Aprikot yang memberikan nutrisi dan kelembaban pada rambut, ekstrak Grapefruit, antioksidan yang melindungi kulit kepala dan rambut serta protein gandum yang meningkatkan kemampuan rambut dalam menerima dan mempertahankan kelembaban. Tingginya kelembaban yang dihasilkan oleh protein gandum dapat menyehatkan rambut dari dalam serta membuatnya berkilau dari luar
Matrix Ylang Essential Relaxing Spa Essence
Deskripsi produk Matrix Ylang Essential Relaxing Spa Essence diperuntukkan semua jenis rambut, diperkaya dengan minyak essensial Ylang Ylang dan minyak Argan, menutrisi rambut serta menjadikannya terasa lebih lembut dan tampak berkilau dengan aroma menenangkan. Cara pakai: Tuang 2-3 tetes di telapak tangan, ratakan, kemudian aplikasikan pada rambut kering atau kering handuk dan tata seperti biasa.

Beside the Chocolate and Fresh Mint there are other items that complements the series, the grapefruit shampoo that soothe the scalp, I really enjoy the grapefruit scent, and they also have an ultra rich creambath and relaxing spa essence.

But on this particular event, the experience will be focusing on the Chocolate or Fresh Mint. Since the Chocolate is made for colored hair and best to be used in giving a 'chocolate' color / brown shade, I'm using the Matrix Sensoria Choco Creambath. A thick luscious cream that feels really thick and smells delicious. like chocolate milkshake.

-*-



Above is me before the experience and below are the products, the minty light blue green is Fresh Mint and the one that literally looks like chocolate mud is the Chocolate Fudge for color protectiong spa cream bath that contains treal cocoa extracts.

-*-



The treatment begins with cleansing using Matrix Sensoria Soothing Shampoo, rinse everything off and well, there's no special technique for the usage of shampoo. Then, we move on back to the chair, dry the hair using towel and a palm full of chocolate fudge is used. Start from the scalp and all the way to the hair, the accupressure technique used is just wonderful. Without using any strength the therapist gently pressed only the dots needed, some feels a bit pressed while some don't. The doctor said it is because of the area represented was perhaps having a 'problem'.

-*-


At this point the smell is just so delicious and not overpowering, I thought it would be too much of a chocolate and discouraging, it was not. The smell is pleasing and wonderful.

For the accupressure sensation, I was told the effect is not temporarily, so when done regularly may bring more goodness, from better appetite, better sleeping quality and overal health. For me, the sleeping quality is increased alright, the effect is almost immediately heehee.

-*-


Right after the experience we were asked to do a simple testimonial video, we? Yes, 6 beauty bloggers including me are there during the blogger session. We all enjoy the treatment, some use the Fresh Mint and some with Chocolate Fudge like me, don't forget to check out their post for their personal experiences as well.

-*-



Either the mint or the chocolate, I feel like diving in into them ^__^

I will share another post regarding my Fresh Mint experience.

-*-



Thank you so much Matrix Indonesia.

2 comments:

  1. Yang coklatnya tahan lama cii, ga nyangka, padahal 2 hari kemudian gw ke salon, dan masih ada bau coklat :p

    Ga kayak m*****z* yang bilang tahan 3 hari padahal sehari baunya udah lenyap.

    :p

    ReplyDelete
  2. eh iyaaa benerrr, aroma coklatnya meski pake sedikit tahan 2 hari.

    Haha duh m.... :D

    ReplyDelete